Postingan

Menampilkan postingan dari Februari, 2023

MENGIRIM TULISAN KE MAJALAH SUARA GURU

Gambar
RESUME KE-22 KBMN PGRI KE -28 TEMA  MENGIRIM TULISAN KE MAJALAH SUARA GURU  NARASUMBER : CATUR NURROCHMAN OKTAVIAN M.PD MODERATOR : SIM CHUNG WEI,S.P SENIN, 27 FEBRUARI 2023 PENULIS  RESUME : NURFATUH S.PD.SD Alhamdulillah puji syukur atas semua rahmat yang Allah swt curahkan kepada kita semua peserta Kelas Belajar Menulis Nusantara ( kbmn ) angkatan 28 masih dalam keadaan sehat dan bahkan seperti saya pribadi hari ini sudah merupakan hari ke 2 tengah berada di ibukota provinsi NTB yaitu Kota Mataram dalam rangka mengejar mimpi meraih sukses lagi ke depannya bersama seratus enam teman ku kepala sekolah dasar dan sekolah menengah pertama sekota Bima untun peningkatan kompetensi dan uji dan kaji banding kepala sekolah di sd dan smp di ibu kota Provinsi, malam ini memasuki sesi pertemuan yang ke- 22. Dengan menggunakan aplikasi zoom, sesi malam ini dipandu oleh Pak Sim Chung Wei, S.P atau biasa disapa Koko Sim dan narasumber kita yaitu Pak Catur Nurrochman Oktavian, M.Pd seorang reda

SEMARAK BUDAYA POSITIF HARI RABU-GELAS CERIA MALAJU SDN 28 MELAYU KOBI

Gambar
 Day 25 ,FEBRUARI CERIA   SABTU, 25 FEBRUARI 2023                                    Budaya sekolah SDN 28 MELAYU Kota Bima Setiap hari rabu adalah  GELAS CERIA MALAJU yang di kemas dari Akronim yang sesuai dengan filosofi inovasi budaya sebagai penguatan Profil Pelajar Pancasila dengan enam dimensinya yang dijabarkan lagi melalui elemen elemen yang menumbuhkan karakter siswa terhadap Profil Pelajar Pancasila. (Gerakan Literasi Sekolah - Cerdas, Edukatif, Religius, Inovatif, Akhlakul Karimah - Menuju Langkah Juara)       Kegiatan GELAS dipandu oleh ibu Iklimah, S.Pd., Peserta didik diberikan buku baca untuk dibaca dan nanti diceritakan kembali di depan. Anak-anak akan masuk mewakili kelasnya masing-masing untuk bercerita dan menampilkan yang akan mereka tampilkan atau ceritakan . Bukan hanya membaca kembali cerita tapi ada yang berpuisi, pantun drama dan lain-lain. Kepala SDN 28 Melayu Ibu Nurfatuh, S.Pd.SD mengatakan Alhamdulillah, tadi sudah dilakukan pembacaan buku yang ib